5 Contoh Transaksi Digital, Bayar Praktis Anti-Ribet!

Dukungan teknologi canggih meningkatkan gaya hidup masyarakat modern yang serba mudah dan praktis. Termasuk di antaranya yaitu berbagai contoh transaksi digital yang penggunaannya kian meluas. Transaksi kekinian ini juga akrab dengan sebutan sebagai metode pembayaran nontunai. Pasalnya, transaksi berlangsung melalui…